Kekuatan Pengampunan

by 09:27 0 komentar

Hasil gambar untuk forgive


kekuatan pengampunan..


saya mengampuni bukan karena saya lemah..

tapi karena saya sadar bahwa setiap manusia dapat membuat kesalahan..


kita manusia tidak akan memperoleh kedamaian jika tidak ada pengampunan di hati..

setiap orang wajib berdamai dan memberikan pengampunan kepada siapa saja, setiap manusia..


jika kita ingin dicintai, kita harus belajar mengampuni..

memang mengampuni bukanlah hal yang mudah..

hal ini terasa sulit karena terkadang kita justru merasa sakit..


yaa.. saya mengampuni kamu..

saya juga mohon pengampunan jika saya pun memiliki kesalahan..


bayangkan jika setiap orang saling mengampuni..

takkan ada lagi iri hati dan dengki..

semua berjalan selaras demi kedamaian seluruh dunia..


satu kuncinya..

sebelum saya berdamai dengan orang lain, saya harus mampu berdamai dengan diri sendiri..

Tuhan berkati.. ❤

Unknown

Developer

Cras justo odio, dapibus ac facilisis in, egestas eget quam. Curabitur blandit tempus porttitor. Vivamus sagittis lacus vel augue laoreet rutrum faucibus dolor auctor.

0 komentar:

Posting Komentar